Apa saja tahapan paling mendasar dari seorang arsitek dalam proses mendesain suatu rumah atau bahkan sering kali Anda juga ingin terlibat dalam proses mendesain rumah.
Saya akan memberikan tips untuk Anda yang ingin ikut terlibat dalam proses mendesain rumah. Berikut langkah-langkah yang harus Anda perhatikan :
- Data mengenai ukuran tanah serta situasi di lingkungan sekitar.
- Ukuran bangunan yang akan Anda bangun
- Mendata kebutuhan ruang
- Memperhatikan peraturan pemerintah setempat
- Mulai membuat grip
- Mendetailkan hubungan antar ruang
- Mempertimbangkan mengenai alur sirkulasi dan penentuan letak pintu
- Mulai mengatur layout interior di dalam ruangan tersebut
- Setelah selesai mengatur layout selanjutnya Anda mengatur penempatan jendela
Disadurkan dari : Arsi Matra
Apa itu gambar kerja? Sebelum membahas tentang urutan gambar kerja alangkah baiknya kita mengetahui dulu apa yang dimaksud dengan gambar kerja .
Gambar kerja adalah gambar perencanaan secara lengkap dan dokumen yang digunakan sebelum pembangunan berlangsung. Berikut jenis-jenis gambar kerja. Gambar perencanaan dibuat oleh konsultan perencana. Gambar shop drawing di buat oleh perorangan atau kontraktor. Selanjutnya gambar as built drawing dibuat oleh perorangan. Gabar perencanaan digunakan untuk mempresentasikan hasil dari desain 3D atau desain final dan material yang akan digunakan saat gambar perencanaan dimulai saat pembangunan.
Gambar kerja arsitektural terdiri dari yang:
- Block plan
- Ground plan
- Gambar situasi
- Gambar site plan
- Gambar denah
- Gambar tampak
- Gambar detail tampak
- Gambar potongan
- Gambar rencana lantai
- Gambar rencana pintu dan jendela
- Detail pintu dan jendela
- Detail kamar mandi
- Gambar rencana plafont
- Gambar rencana ranka atap
- Detail kuda-kuda
- Detail tangga
Disadurkan dari : Belajar Arsitektur
Bagaimana arsitektur menurut Anda. Arsitektur itu pengagabungan antara seni dan ilmu pengetahuan atau sains untuk mendesain sebuah building atau physical struktur atau struktur fisik. Jadi misalnya jembatan itu bukan bangunan tapi itu juga bisa dikategorikan sebagai physical struktur, jadi arsitektur pun bisa mendesain sebuah jembatan. Jadi bahkan bukan cuman building atau physical struktur pun bisa mendesain lingkungan dan tidak selalu mendesain bangunan.
Disadurkan dari : Parama Suteja
Butuh bantuan atau informasi lebih lanjut? Hubungi kami sekarang dan tim kami siap membantu Anda!
No : 0823 5210 8600
Alamat : LT. 2 KOMP. SETIA BUDI POINT, Jl. Setia Budi No.15 BLOK C, Tj. Sari, Kec. Medan Selayang, Kota Medan