Putra Sion Mandiri

RUANG MEETING PUTRA SION MANDIRI

Tipe Project

Renovasi Interior

Lokasi

Jl. Setiabudi, KOMP. Setiabudi Point, Blok C No 15, Medan

Konsep

Modern

Luas

Ruang Diskusi Profesional untuk Produktivitas Kerja

Sebagai bagian dari pengembangan fasilitas internal, ruang meeting Putra Sion Mandiri dirancang dengan nuansa modern yang mendukung fokus dan produktivitas. Tata ruang dibuat ergonomis dengan pencahayaan buatan yang hangat dan merata, serta pemilihan material interior yang menghadirkan kesan elegan sekaligus representatif.

Ruang ini menjadi tempat yang nyaman untuk berdiskusi, merumuskan strategi, maupun menerima tamu perusahaan dengan suasana yang profesional.

Ingin mewujudkan proyek seperti ini?