Putra Sion Mandiri

TENTANG KAMI.

Desain Fungsional, Hasil Profesional

Putra Sion Mandiri adalah perusahaan jasa arsitektur dan kontraktor yang berdiri sejak 2010 di Medan, Sumatera Utara. Dengan pengalaman lebih dari 15 tahun dan telah menyelesaikan 2000+ proyek, kami menjadi mitra terpercaya dalam mewujudkan hunian impian yang indah, nyaman, dan fungsional.

Kami melayani berbagai kebutuhan mulai dari desain rumah tinggal, renovasi, hingga interior design dengan pendekatan personal yang memahami gaya hidup setiap klien. Komitmen kami adalah menghadirkan solusi arsitektur berkualitas tinggi dengan menggunakan material terbaik dan teknologi terkini.

hasil nyata rumah tropis
desain rumah tropis

Visi & Misi

Visi kami adalah menjadi perusahaan arsitektur dan kontraktor terdepan di Indonesia yang dikenal karena kualitas desain, keandalan pembangunan, dan komitmen terhadap kepuasan klien.

Kami ingin mewujudkan hunian dan bangunan yang tidak hanya indah secara estetika, tetapi juga fungsional, berkelanjutan, dan mencerminkan gaya hidup setiap pemiliknya.

Legalitas Perusahaan

AKTA PERUSAHAAN NOTARIS AIDA SELLI SIBURIAN Jln. Kapten Muslim No. 138/136 Medan
No.1283/CV/Pendirian/2017

Rekening Perusahaan

PUTRA SION MANDIRI (Arsitek)
Bank Mandiri
1050014404523

PUTRA SION MANDIRI (Kontraktor)
Bank Mandiri
1050017778485